Polsek Kubu Buka Puasa Bersama Upika,Masyarakat Dan Insan Pers.

PONIRIN

- Redaktur

Sabtu, 6 April 2024 - 23:27 WIB

50895 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Rohil – baranews.
Dalam rangka mempererat hubungan silaturahmi di Bulan yang penuh berkah (Ramadhan) Kepolisian Sektor (Polsek ) Kubu Res Rokan Hilir  yang di pimpin oleh IPTU Kodam Firman Sidabutar, S.H.,MH menggelar acara Buka Puasa bersama Sabtu (06/4-2024)

 Acara Buka Puasa bersama dilaksanakan di Mapolsek Kubu yang dihadiri oleh Kapolsek Kubu Iptu Kodam Firman Sidabutar SH.MH serta seluruh Personil  ,Camat Kubu DR Syafrizal ,S.Ag ,Camat Kuba , Hasan Usman.S.Pd .MM, anggota DPRD dari Fraksi PKB Syahrin Usman,S.Sos, anggota DPRD dari Fraksi Demokrat Fatli ,Datuk Penghulu se Kecamatan Kubu -Kuba,Tokoh Agama serta Tokoh Masyarakat.

Baca Juga :  Jum'at Berkah,Jajaran Koramil 04/Kubu Kali Kedua Bagikan Ratusan Takzil Gratis.



Sebelum pelaksanaan Buka Puasa bersama , Jajaran Polsek Kubu didampingi ibu-ibu Bhayangkari membagikan ratusan takjil kepada warga masyarakat yang melintas didepan Mapolsek Kubu dan  dilanjutkan dengan memberikan bantuan  Sembako kepada para Janda -janda yang berdomisili di seputaran Mapolsek Kubu.

Sebelum Buka Puasa tepat pukul 18:28 Wib dimulai,  Kapolsek Kubu Iptu Kodam Firman Sidabutar SH.,MH memberikan santunan kepada anak -anak Yatim yang sengaja diundang untuk Berbuka Puasa bersama.

Saat dikonfirmasi awak media Kapolsek Kubu Iptu Kodam Firman Sidabutar SH.,MH mengatakan ” Agenda Polsek Kubu di hari dan Bulan baik atau Bulan Ramadhan yang penuh dengan keberkahan  ini melaksanakan kegiatan pembagian Takjil kepada masyarakat serta kegiatan Buka Puasa bersama.

” Hal ini juga dalam rangka kegiatan Safari Ramadhan yang dilaksanakan jajaran Polsek Kubu untuk lebih mempererat hubungan silaturahmi antara Kepolisian dengan Upika dan masyarakat di Wilkum Polsek Kubu.”

Dengan adanya kegiatan Buka Puasa bersama di Bulan Suci Ramadhan,kita bisa lebih mempererat hubungan silatrrahmi dengan masyarakat serta lebih meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap Polri sebagai Polri yang Presisi.” Pungkasnya.

Baca Juga :  Mantapkan Organisasi, DPC GRIB Kuba Gelar Silaturahmi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berita Terkait

DPD FABEM Rokan Hilir Desak DPRD Sampaikan Nota Protes Terkait UU Nomor 23 Tahun 2014
Tingkatkan Pengamanan Objek vital,Personil Koramil 04-Kubu Patroli PHR.
Gudang Penimbunan Solar Ilegal Dijalan Kadirin Bebas Beroprasi,Diduga Libatkan Oknum TNI Aktif
Supardi Warga Panipahan Korban Perampasan Tanah Kebun 2 Ha Siap Tempuh Jalur Hukum
Sokong Kegiatan UMKM,Babinsa Koramil 04-Kubu Dampingi Usaha Bakso.
Musholla Dinas PUPR Rohil Terpantau Jorok dan Tidak Terawat, Alamak Kadis PUPR Asnar di Minta Bertanggungjawab
Tingkatkan Ketahanan Pangan,Personil Koramil 04-Kubu Dampingi Petani.
Jembatan Dah Rampung,Masyarakat Ucapkan Terima Kasih Pada Pemkep Sungai Besar.

Berita Terkait

Rabu, 9 Juli 2025 - 02:11 WIB

Kades Kadungrejo Diduga Terlibat Skandal Curang Seleksi Kadus Baru, Sikap Camat dan DPMD Ikut di Sorot

Rabu, 4 Juni 2025 - 20:20 WIB

LBH Digitek Desak Pemerintah Tindak Tegas Mafia Tanah di Kasus RS PON

Jumat, 2 Mei 2025 - 21:47 WIB

Lukman Nur Hakim : Hermanto alias Abeng Kooperatif, Dia Yang menghadap Ke Kejari, Bukan Ditangkap Dijalanan 

Senin, 28 April 2025 - 22:26 WIB

DPP TOPAN RI Minta Polres Rokan Hilir Gelar Perkara khusus Untuk Membatalkan Status Tersangka Hermanto alias Abeng

Kamis, 24 April 2025 - 21:36 WIB

Kapolda Riau Diminta Tindaklanjuti Surat Kompolnas Terkait Kasus Penganiayaan terhadap Hermanto alias Abeng 

Sabtu, 19 April 2025 - 14:52 WIB

Mahasiswa Asal Sungai Daun Desak Kapolres Usut Tuntas Kasus Miras Jack Daniels yang Tewaskan Dua Warga

Selasa, 15 April 2025 - 10:24 WIB

Polsek Kubu diduga tak berani tahan  Tersangka penganiyaan, ada apa?

Minggu, 16 Maret 2025 - 15:30 WIB

Oknum Wali Korong Tanjung Lolo Mafia BBM Subsidi, Peti Aniaya Dan Memeras 4 Jurnalist

Berita Terbaru