Kapolres Rohil Sambangi Keluarga Korban Dimangsa Buaya.

PONIRIN

- Redaktur

Sabtu, 21 September 2024 - 22:34 WIB

5096 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Rohil – baranews 
Kapolres Rokan Hilir AKBP ISA IMAM SYAHRONI, S.I.K,. M.H. didampingi Kapolsek Kubu IPTU Kodam Firman Sidabutar, S.H., M.H.menyambangi rumah duka korban diterkam buaya di Jln. Datuk Rambe RT. 004 / RW. 001 Kepenghuluan Teluk Nilap Kecamatan Kubu Babussalam Kabupaten . Rohil.Jumat, 20/09/24

 Kedatangan Kapolres Rohil disambut oleh keluarga korban dan masyarakat setempat yang ikut menggelar tahlillan di rumah duka.

 Dalam sambutannya, Kapolres Rohil menyampaikan rasa duka yang sangat mendalam  bagi korban keganasan buaya liar,sekaligus menghimbau kepada masyarakat agar selalu waspada jika memancing di alam liar.

Pihak keluarga korban sangat terharu dan berterima kasih dengan kunjungan Kapolres Rohil sebagai bentuk keperdulian Polri terhadap masyarakat yang mengalami musibah.

 Selain itu, Kapolres Rohil juga memberikan santunan kepada keluarga korban sebagai bentuk empaty,dan berharap dengan santunan tersebut dapat membantu pihak keluarga,serta berharap agar keluarga yang ditinggalkan tabah dan  bersabar .

 Kapolres Rohil juga mengintruksikan kepada Kapolsek Kubu agar membuat spanduk peringatan kepada warga  di lokasi-lokasi yang terdapat buaya.


Baca Juga :  Jalin Silaturahmi,Personil Koramil 04/Kubu Giat Komsos.

Berita Terkait

Dapat Laporan Anak Diterkam Buaya,Danramil 04-Kubu Ikut Lakukan Pencarian.
Jelang Idul Fitri, Koramil 04-Kubu Tingkatkan Pengamanan Pelabuhan.
Gelar Konferensi Pers, Kapolres Rohil Ungkap Penyalagunaan Pengelola Dana Desa..
Miris…!, Bangunan SDN 017 Balam Sempurna Kota Mangkrak, Murid Belajar Di Teras Masjid.
Antisifasi Penularan PMK,Personil Koramil 04-Kubu Giat Cek Ternak Warga.
TP PKK Rohil Kunjungi Ponpes As-Sunnah Bagansiapiapi.
Kamaruddin, S.Pd., MM., Sukses Membawa SD Negeri 001 Panipahan Raih Juara Umum di Kejuaraan PORSEDA 2025
Personil Koramil 04-Kubu Ajak Warga Tingkatkan Keamanan Dan Ketertiban Jelang Idul Fitri.

Berita Terkait

Sabtu, 22 Maret 2025 - 13:59 WIB

Dapat Laporan Anak Diterkam Buaya,Danramil 04-Kubu Ikut Lakukan Pencarian.

Jumat, 21 Maret 2025 - 13:34 WIB

Jelang Idul Fitri, Koramil 04-Kubu Tingkatkan Pengamanan Pelabuhan.

Kamis, 20 Maret 2025 - 13:38 WIB

Miris…!, Bangunan SDN 017 Balam Sempurna Kota Mangkrak, Murid Belajar Di Teras Masjid.

Kamis, 20 Maret 2025 - 11:44 WIB

Antisifasi Penularan PMK,Personil Koramil 04-Kubu Giat Cek Ternak Warga.

Rabu, 19 Maret 2025 - 22:19 WIB

TP PKK Rohil Kunjungi Ponpes As-Sunnah Bagansiapiapi.

Rabu, 19 Maret 2025 - 15:03 WIB

Kamaruddin, S.Pd., MM., Sukses Membawa SD Negeri 001 Panipahan Raih Juara Umum di Kejuaraan PORSEDA 2025

Rabu, 19 Maret 2025 - 13:20 WIB

Personil Koramil 04-Kubu Ajak Warga Tingkatkan Keamanan Dan Ketertiban Jelang Idul Fitri.

Selasa, 18 Maret 2025 - 20:56 WIB

Ketua Garda Milenial Bijak Tanggapi Aksi Demonstrasi 

Berita Terbaru

PEKANBARU

Polda Riau Ambil Langkah Dan Strategi , Untuk Kemajuan Bersama

Jumat, 21 Mar 2025 - 02:08 WIB