RSUD Dr. R.M. Pratomo Bagansiapiapi Gelar Buka Puasa Bersama, Ramadhan 1446 Hijriyah

Redaksi

- Redaktur

Kamis, 13 Maret 2025 - 22:20 WIB

50239 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ROHIL, BaraNewsRiau.Com | Menyambut keberkahan bulan suci ramadhan 1446 Hijriyah, Keluarga besar RSUD Dr. R.M. Pratomo Bagansiapiapi menggelar acara berbuka puasa bersama dengan seluruh pegawai, karyawan dan karyawati. Kamis (13/03/2025).

Acara berlangsung di lantai dua RSUD Dr. R.M. Pratomo Bagansiapiapi diwarnai dengan suasana hangat penuh keakraban dan kekeluargaan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Acara berbuka puasa bersama tersebut, tampak di hadiri langsung oleh Direktur RSUD Dr. RM Pratomo Bagansiapiapi dr. Tri Buana Tungga Dewi, M.Kes., tampak menggunakan baju gamis putih dan menggunakan jilbab warna ping dengan sikap yang lembut penuh senyuman menyapa setiap para tamu yang hadir.

Acara tersebut turut pula dihadiri langsung oleh Kasubdit Pemeliharaan Wiwik Murtini, Kabid Penunjang Medik Non Medik Maria Susanti, S.Farm., APT., Kepala Bagian tata usaha H. Susmi Sholeh, S.KM., M.Si., Sekretaris RSUD, Raindra Syam Kabid Pengembangan, SE., Kasubag Keuangan Jibat. SE., Kasubag Perencanaan dan Program Jefri Barus, S.KM., Hendra Syah Putra, SKM., S.Hi., Kasubag Umum dan Kepegawaian, Pejabat Administrator dan Pengawasan. serta dihadiri seluruh Karyawan dan Karyawati RSUD Dr. R.M. Pratomo Bagansiapiapi.

Baca Juga :  Tingkatkan pengawasan Warga As8ng ,Personil Koramil 04/ Kubu patroli Pelabuhan.

Disela acara berbuka puasa bersama itu, Direktur RSUD Dr. RM Pratomo Bagansiapiapi dr. Tri Buana Tungga Dewi, M. Kes., bersama pegawainya ikut menyampaikan ucapan Marhaban Ya Ramadhan serta diisi dengan kegiatan Sholat Magrib bersama.

“Selamat menyambut berbuka puasa, Marhaban ya Ramadhan,” Salam Direktur RSUD Dr. RM Pratomo Bagansiapiapi, dr. Tri Buana Tungga Dewi saat menyambut pembukaan puasa. 

Masih di tempat yang sama, mewakili Direktur RSUD Dr. RM Pratomo Bagansiapiapi, H. Susmi Sholeh selaku Kepala Bagian tata usaha turut menyampaikan kegiatan berbuka puasa bersama tersebut tiap tahunnya dilaksanakan sebagai momentum kebersamaan, kekompakan sebagai pelayanan kesehatan sekaligus mempererat silaturahmi sesama.

Baca Juga :  Tokoh Dan Masyarakat Batak Bagan Sinembah Siap Dukung Paslon Bijak.

” Mewakili diretur RSUD Dr RM Pratomo Bagansiapiapi, momentum acara berbuka bersama ini kami laksanakan atas dasar kebersamaan, Kekompakan dalam mempererat silaturahmi,” Kata Susmi.

Ia menyebutkan bahwa kegiatan buka puasa bersama di RSUD Dr. RM Pratomo Bagansiapiapi itu masing masing pegawai membawakan menu makanan dan minuman dari rumah untuk dinikmati bersama sama.

Tidak lupa, Ia menyampaikan atas nama keluarga besar RSUD Dr RM Pratomo Bagansiapiapi turut mengucapkan Marhaban ya Ramadhan, selamat menjalankan Ibadah Puasa 1446 Hijriyah mohon maaf lahir dan batin.

Pantauan media, acara berbuka puasa bersama di RSUD Dr. RM Pratomo Bagansiapiapi berlangsung dengan lancar tanpa menghambat pelayanan kesehatan sedikitpun.

 

 

 

 

 

Penulis : Alek Marzen

Editor: Redaksi

 

Berita Terkait

DPP TOPAN RI Minta Polres Rokan Hilir Gelar Perkara khusus Untuk Membatalkan Status Tersangka Hermanto alias Abeng
Tingkatkan UMKM,Personil Koramil 04-Kubu Dampingi Usaha Bakso.
Jaga Ketertiban Umum Personil Koramil 04-Kubu Patroli Pelabuhan.
Sukses Tingkatkan HAN PANGAN, Wabup Jhony Charles Afresiasi Dandim 0321 Rohil Dan Jajaran.
Babinsa Koramil 04-Kubu Ingatkan Warga Jangan Bersihkan Lahan Saat Kemarau Dengan Cara Dibakar.
Kapolda Riau Diminta Tindaklanjuti Surat Kompolnas Terkait Kasus Penganiayaan terhadap Hermanto alias Abeng 
Gaji 5 Bulan Tidak Dibayar, Honorer BPBD Rohil Akhirnya Resmi Melaporkan Ke Ombudsman RI Perwakilan Riau
Tingkatkan Program Han Pangan,Babinsa Koramil 04/Kubu dampingi Petani.

Berita Terkait

Rabu, 23 April 2025 - 23:25 WIB

PT XCMG GROUP Indonesia Perkenalkan Excavator G – Series di Pekanbaru

Rabu, 23 April 2025 - 08:52 WIB

Sah!!! DPP PWMOI Tunjuk Rio Kasairy Gantikan Boma

Minggu, 20 April 2025 - 02:45 WIB

Bicara RUU TNI, UAS : Kita Ikut Keputusan Perwakilan Rakyat

Minggu, 13 April 2025 - 04:38 WIB

Polda Riau Gelar Serentak “Karhutla Fun Run 2025” di 12 Kab/Kota Pada Hari Minggu 13 April 2025

Jumat, 11 April 2025 - 08:08 WIB

Daftarkan Segera “Dalam Rangka HUT Ke-66 “KOREM 031/WB Gelar Turnamen Golf Jalin Silaturahmi TNI Dan Masyarakat.

Kamis, 10 April 2025 - 01:23 WIB

Kapolda Silahturahmi Ke Kampus, Harap Polda Riau Bisa Bersinergi Dengan Civitas Akademika UNRI

Kamis, 10 April 2025 - 00:48 WIB

Kapolda Riau Laksanakan Kunjungan Silaturahmi ke Lembaga Adat Melayu Riau

Minggu, 30 Maret 2025 - 03:51 WIB

Dikonfirmasi Terkait Kasus Dugaan Penipuan Mirwansyah Dihentikan, Dirreskrimum Polda Riau Diam Bungkam

Berita Terbaru

ROKAN HILIR

Tingkatkan UMKM,Personil Koramil 04-Kubu Dampingi Usaha Bakso.

Senin, 28 Apr 2025 - 13:12 WIB

ROKAN HILIR

Jaga Ketertiban Umum Personil Koramil 04-Kubu Patroli Pelabuhan.

Minggu, 27 Apr 2025 - 12:00 WIB