Riwansyah Nahkodai KONI Rohil Masa Bakti 2025 – 2029.

PONIRIN

- Redaktur

Jumat, 20 Juni 2025 - 14:04 WIB

50110 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy



Terpilih Sebagai Ketua KONI, Riwansyah Siap Majukan Olahraga Kabupaten Rokan Hilir 

Rohil , baranews,‐—–  Bagansiapiapi- Riwansyah, S.STP, M.Si, resmi terpilih secara aklamasi sebagai Ketua umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Rokan Hilir. 

Terpilihnya Riwansyah sebagai Ketua Umum KONI Rohil periode 2025- 2029 berdasarkan Musyawarah Olahraga Kabupaten (Musorkab) KONI Rohil di gedung Misran Rais Bagansiapiapi. Kamis (19/06/2025

Saat Dikonfirmasi media ini, Riwansyah menyampaikan dirinya maju sebagai Ketua Umum KONI untuk mengabdi dan membesarkan olahraga di Negeri Seribu kubah.

“Saya siap bekerja keras, mengingat ada target khusus agar masuk peringkat 10 besar di Porprov 2026 yang akan diselenggarakan di Kota Dumai dan Kabupaten Siak,” ujar Camat Bangko Pusako ini.

Dijelaskan oleh Riwansyah, adapun visi misinya sebagai Ketua Umum KONI Rohil masa bhakti 2025- 2029 sebagai berikut : 

Tema : Olahraga Rohil Maju dan Jaya

Visi : Mewujudkan organisasi yang solid dan sistem pembinaan yang tangguh untuk meraih prestasi olahraga Rokan Hilir gemilang di tingkat provinsi, nasional dan internasional.

MISI

1. Membangun soliditas organisasi KONI dan pengurus cabang olahraga

2. Menyusun dan menyiapkan sarana dan prasarana yang memadai

3. Merancang dan Melaksanakan program pembinaan atlet secara berkesinambungan, efektif dan efisien

4. Mendukung atlet berbakat dan berprestasi

5. Membangun kultur pembinaan dan pelatihan berjenjang

6. Meningkatkan prestasi olahraga di tingkat daerah, nasional maupun internasional

7. Menciptakan tata kelola organisasi yang transparan dan akuntabel

8. Menjalin Kerjasama dengan Pemerintah, BUMN, BUMD, Swasta dan masyarakat dalam membina olahraga.

Sesuai dengan visi misi, insaAllah siap bekerja sama dengan seluruh insan dan seluruh cabang olahraga yabg tergabung di KONI, pungkas Riwansyah

Baca Juga :  Kampanye Dialogis, Paslon BIJAK Dapat Dukungan Penuh Kaum Minelial Panipaha.

Berita Terkait

TOPAN RI Rohil Soroti Pembangunan Jalan Pelabuhan Baru Bagansiapiapi Capai Rp 3,59 Miliar
Sertu Martos Pimpin Patroli Pengamanan Bersama.
Yulisma Tegaskan Penunjukan Plt. Kepala BPKAD Dilakukan Sesuai Undang-Undang
Bakar Semangat Juang, Lapas Bagansiapiapi Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025
Pemkab Rohil Peduli, Normalisasi Parit Karya Mulyo Sari Disambut Antusias Warga
Tingkatkan hasil Panen,Babinsa Dampingi Petani.
Besok, DPRD Rohil Dijadwalkan Gelar RDP Bahas Plasma 20 Persen PT Sindora Seraya, LSM TOPAN RI Rohil; Utamakan Kepentingan Masyarakat

Berita Terkait

Kamis, 13 November 2025 - 09:50 WIB

Rabu, 12 November 2025 - 12:34 WIB

Sertu Martos Pimpin Patroli Pengamanan Bersama.

Rabu, 12 November 2025 - 00:44 WIB

Yulisma Tegaskan Penunjukan Plt. Kepala BPKAD Dilakukan Sesuai Undang-Undang

Senin, 10 November 2025 - 19:55 WIB

Bakar Semangat Juang, Lapas Bagansiapiapi Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025

Senin, 10 November 2025 - 19:50 WIB

Pemkab Rohil Peduli, Normalisasi Parit Karya Mulyo Sari Disambut Antusias Warga

Senin, 10 November 2025 - 13:28 WIB

Tingkatkan hasil Panen,Babinsa Dampingi Petani.

Minggu, 9 November 2025 - 23:02 WIB

Besok, DPRD Rohil Dijadwalkan Gelar RDP Bahas Plasma 20 Persen PT Sindora Seraya, LSM TOPAN RI Rohil; Utamakan Kepentingan Masyarakat

Minggu, 9 November 2025 - 10:26 WIB

Sinergitas TNI-POLRI, Koramil 04/Kubu Dan Polsek Kubu Gelar Patroli Bersama.

Berita Terbaru

ROKAN HILIR

Kamis, 13 Nov 2025 - 09:50 WIB