Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Terima Kunjungan Kerja Sekaligus Silaturahmi Pejabat Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Riau

SRI IMELDA

- Redaktur

Rabu, 28 Februari 2024 - 21:16 WIB

50283 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pekanbaru,baranewsriau.com – Rabu Tanggal 28 Februari 2024 sekira pukul 15.00 Wib s/d selesai, Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Akmal Abbas, S.H., M.H menerima Kunjungan Kerja sekaligus silaturahmi Pejabat Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Riau yakni Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Riau Panji Achmad dan Deputi Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Riau Sudiro Pambudi bertempat di Ruangan Kerja Kepala Kejaksaan Tinggi Riau.

Bambang Heripurwanto SH MH selaku kasi penkum menyatakan bahwa Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Akmal Abbas, SH., MH menyambut baik kunjungan kerja sekaligus silaturahmi Pejabat Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Riau yakni Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Riau Panji Achmad dan Deputi Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Riau Sudiro Pambudi di Kejaksaan Tinggi Riau.

Baca Juga :  Gerakan Riau Hijau 21.000: Kapolda Riau dan Ketua OSIS SMA Negeri 9 Bicara Lingkungan Hidup Podcast

Selanjutnya Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Akmal Abbas, SH., MH berharap koordinasi yang selama ini sudah terjalin antara Kejaksaan Tinggi Riau dan Bank Indonesia dapat terus ditingkatkan.

Kunjungan Kerja sekaligus silaturrahmi tersebut diakhir dengan penyerahan plakat dan cendramata oleh Pejabat Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Riau kepada Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Akmal Abbas, S.H., M.H.

Kunjungan Kerja Sekaligus Silaturahmi berlangsung aman, tertib, dan lancar.

 

 

Sri Imelda

Berita Terkait

Prosedur Cepat, Transparan, dan Lingkungan Bersih: Eks Menteri PDT Apresiasi Pelayanan Lapas Pekanbaru 
Pendidikan Cemerlang: SMAN 9 Pekanbaru Raih Prestasi Gemilang di Tingkat Nasional
Lapas llA Pekanbaru Jaga Kebugaran dan Kedisiplinan, Ratusan Warga Binaan Semangat Ikuti Senam Pagi
Gelar Jumat Curhat Polda Riau di Polsek Sukajadi, Serap Aspirasi Masyarakat dan Pelaku Usaha
Polresta Pekanbaru Gelar Pelatihan Keselamatan Lancang Kuning 2026: Kapolresta Pimpin Langsung 
Kapolresta Pekanbaru Pimpin Doa Bersama dan Mulai Pembangunan Jembatan Presisi di Rumbai: Polri Menjawab Keluhan Warga
Bakti Kesehatan: Polda Riau Gelar Donor Darah dalam rangka Jumat Berkah
Tim Penkum Kejati Riau Turun Langsung, Berikan Edukasi Anti-Bullying di SMA Cendana

Berita Terkait

Sabtu, 31 Januari 2026 - 12:38 WIB

Pendidikan Cemerlang: SMAN 9 Pekanbaru Raih Prestasi Gemilang di Tingkat Nasional

Kamis, 29 Januari 2026 - 22:15 WIB

Maling TV dan Elektronik di Gudang Kapten Tatang Taryono, Bogor: Apakah Ini Batas Bawah Moralitas

Kamis, 29 Januari 2026 - 17:18 WIB

Disorot Publik, Kadis Pendidikan Rohil Tinjau Langsung SDN 007 Bagan Jawa

Kamis, 29 Januari 2026 - 14:10 WIB

Polres Kampar, PHR, dan Sekolah Bersatu Gelorakan Green Policing

Senin, 26 Januari 2026 - 21:23 WIB

Polres Kampar Gagalkan Perdagangan Satwa Dilindungi

Senin, 26 Januari 2026 - 19:03 WIB

RDP Komisi III DPR RI Bersama Kapolri Apresiasi Green Policing Polda Riau

Senin, 26 Januari 2026 - 00:41 WIB

Dirugikan oleh Pemberitaan dan Penyelesaian Sengketa Pers Sesuai Putusan Mahkamah Konstitusi

Minggu, 25 Januari 2026 - 23:47 WIB

Komitmen Mendukung Pengembangan Potensi Bidang Olahraga Balap Motor: Kapolres Kampar Hadir

Berita Terbaru