Dalam Cooling System, Kapolres Rohul Bergerilya Dengan Para Tokoh Untuk Wujudkan Pilkada 2024 Damai Dan Sejuk

BARA NEWS RIAU

- Redaktur

Senin, 9 September 2024 - 02:46 WIB

50216 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ROKAN HULU- Masih dalam komitmen, mewujudkan Pilkada Serentak Tahun 2024, supaya berjalan aman, damai dan sejuk, Wilayah Hukum (Wilkum) Polres Rokan Hulu (Rohul).

Atas hal tersebut, Sabtu (7/9/2024) sekitar pukul 12.00 Wib, dikemas dalam Ops Mantap Praja Lancang Kuning Tahun 2024 (OMP-LK/24), Kapolres Rohul AKBP Budi Setiyono SIK MH bergerilya menyambangi dan mengunjungi, para Tokoh Agama, Adat, Masyarakat, Ormas serta lainnya.

Cooling Sistem tersebut, digelar Pucuk Pimpinan Polri di Mako Polres Rohul ini, bersama Pendeta Gereja HKBP Desa Suka Maju, Kecamatan Rambah, Pendeta Gereja Katholik Paroki Ignatius Desa Suka Maju dan Kepala Desa serta Tokoh Masyarakat Desa Ujungbatu Timur.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Terpantau, bersama Wakapolres Kompol Rahmad Hidayat SIK, Orang Nomor Satu di Polres Rohul ini, menggelar Cooling System dengan Pendeta Gereja HKBP KM 06 Pasir Pangaraian Rudi Tampubolon, Sekretaris Gereja HKBP KM 06 Pasir Pangaraian Bj Manurung, Pelayanan Mahdalefa Hutafea HKBP KM 06 Pasir Pangaraian, Pelayanan Al Sianturi HKBP KM 06 Pasir Pangaraian serta Jema’at Gereja lainnya

Baca Juga :  Unifying the World Through Soccer: The Global Impact of the World Cup

Terlihat, ketika itu dalam kegiatan di Gereja HKBP KM 06 Pasir Pangaraian mendampingi Kapolres, Kasat Intelkam AKP Bunyamin SH, Kasat Lantas AKP Rizkiyan Hanafi STK SIK, Kasat Binmas AKP Abdul Wahab SH dan Personil Polres Rohul lainnya.

Kemudian, kegiatan Cooling System Kapolres Rohul berikutnya, dengan Pendeta Gereja Katolik Paroki Santo Ignatius Desa Suka Maju Perater Gasfar, Pendeta Frelly Pasaribu serta sejumlah Jema’at Gereja.

Giat di Gereja Katolik Paroki Santo Ignatius, diikuti Kasat Intelkam AKP Bunyamin SH, Kasat Lantas Polres Rohul AKP Rizkiyan Hanafi STK SIK Kasat Binmas AKP Abdul Wahab SH dan Personil lainnya.

Sementara, untuk di Desa Ujungbatu Timur, Rombongan Kapolres Rohul, menggelar Cooling System dengan Kepala Desa Adi Sanjaya, Ketua BPD Desa Yarman, Kepala Dusun Sei Pote Romi, Tokoh Masyarakat Muhammad Aripin, Tokoh Masyarakat Paryono, Tokoh Masyarakat Desa Zulkifli dan lainnya.

Tampak, kegiatan diikuti, Kasat Intelkam Polres Rohul AKP Bunyamin SH, Kasat Binmas AKP Abdul Wahab SH, Kapolsek Ujung Batu AKP Robby Hidayat dan Kanit Samapta Polsek AKP HN Setiawan, Kanit Binmas Iptu S Panjaitan.

Baca Juga :  Reses Perorangan Anggota DPRD PROVINSI SUMATERA BARAT Dapil VII Fraksi PAN

“Cooling Sistem Polres Rohul ini merupakan upaya dalam mewujudkan Pilkada serentak 2024, semoga pilkada berjalan aman dan Tertib,” kata AKBP Budi.

Saat ini, lanjut Perwira dengan Dua Melati ini, sudah memasuki Tahapan Pilkada, agar Kepala Desa serta para Tokoh dapat bersama-sama mensukseskan Pilkada ini dengan aman dan kondusif

Kapolres menghimbau agar Kepala Desa dan para Tokoh memberikan Suara pada saat pemilihan Kepala Daerah, karena kegiatan tersebut untuk kebaikan seluruh Masyarakat untuk memilih pemimpin yang baik dengan tujuan Kabupaten Rohul semakin maju

“Pihak Kepolisian, Polres Rohul dan TNI tetap Netral serta bersinergi untuk mengamankan jalannya Tahapan sampai Pemilihan Pilkada Rohul Tahun 2024,” paparnya.

“Mari kita bersama-sama meredam Potensi Konflik selama pelaksanaan tahapan Pilkada. Hindari Politik Uang, Berita Hoax, Politik Identitas, Kampanye Hitam dan Isu Sara dalam Tahapan Pilkada Serentak Tahun 2024,” pungkasnya mengakhiri.

(Humas Polres Rohul)

Berita Terkait

Aktivis Gerakan MAHASISWA dan Pemuda Bogor, Laporkan Dugaan Tindak Pidana Korupsi Pejabat Kabupaten Bogor ke-KPK
Membangun Sinergi Lewat Tindakan Nyata: Transparansi dan Keterbukaan Polres Inhu Dukungan Nyata Kapolres Baru untuk Kemitraan dengan Media
Pemko Pekanbaru dan PT SPP Tandatangani Perjanjian Sewa Kawasan Kuliner City Walk
Roy Ardyansyah Ajukan Permohonan SP2HP dan Gelar Perkara ke Kapolres Ogan Ilir
Pemkab Kepulauan Meranti dan Karimun Teken MoU, Perkuat Sinergi Percepatan Pembangunan Daerah
Asap Hitam di PT Antam, GMPB Desak Pemda dan Polres Bogor Usut Tuntas
Menguatkan Indonesia dari Desa: Catatan Hati Hari Desa Nasional 2026
Natal Agung Oikumene 2025 Polda Riau Bersama Pemerintah Provinsi Riau: Kapolda Berpesan Jaga Alam, dan Jaga Masa Depan 

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 23:02 WIB

Pemkab Kepulauan Meranti Teken MoU dengan Polteknas Pekanbaru, Dorong SDM Profesional Bidang PBJ Sediakan 30 Beasiswa 

Kamis, 22 Januari 2026 - 22:54 WIB

DPH LAMR Kabupaten Meranti Silaturahmi Dengan Direktur RSUD

Kamis, 22 Januari 2026 - 18:27 WIB

Demi Jaga Kamtibmas Tim Raga Polres Kep.Meranti Rutin Laksanakan Patroli KRYD

Senin, 19 Januari 2026 - 12:45 WIB

Pertama Kunjungi Mapolres Meranti, Wakapolda Riau Tanam Pohon dan Tegaskan Komitmen Green Policing

Senin, 19 Januari 2026 - 08:07 WIB

Bupati Kepulauan Meranti Hadiri Pembukaan Rakernas XVII APKASI di Batam

Minggu, 18 Januari 2026 - 19:24 WIB

Wakapolda Riau Tinjau Lokasi Rencana Pembangunan Jembatan SDN 18 Semulut Selatpanjang

Sabtu, 17 Januari 2026 - 00:45 WIB

Pemkab Kepulauan Meranti dan Karimun Teken MoU, Perkuat Sinergi Percepatan Pembangunan Daerah

Jumat, 16 Januari 2026 - 21:37 WIB

Tukang Becak Apresiasi Kebijakan Bupati Meranti Izinkan Perang Air Imlek 2026

Berita Terbaru

KEPULAUAN MERANTI

DPH LAMR Kabupaten Meranti Silaturahmi Dengan Direktur RSUD

Kamis, 22 Jan 2026 - 22:54 WIB