Pagar siluman sedang dikerjakan di perumahan jaksa Rokan hilir

Redaksi

- Redaktur

Jumat, 26 April 2024 - 18:35 WIB

50565 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

pembangunan pagar perumahan jaksa

pembangunan pagar perumahan jaksa

pembangunan pagar perumahan jaksa

Adanya pembangunan pagar perumahan jaksa Rokan Hilir yang sedang dikerjakan yang terletak di jalan Sumatera laut sebelah lapangan KONI dinilai ganjil Jum’at (26/04/2024).

 

Keganjilan itu didasarkan atas tidak adanya papan plank proyek yang terpampang di lokasi perkejaan itu, hal ini menjadi sorotan DPD LSM TOPAN RI kabupaten Rokan Hilir Yusaf Hari Purnomo

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Yusaf Hari Purnomo ataupun yang biasa di panggil Arie Black mengungkapkan rasa keganjilan itu di beberapa media online, dia ” mengatakan bahwa kegiatan pembangunan pagar perumahan jaksa seharusnya ada papan plank proyek nya di lokasi perkejaan itu, agar masyarakat bisa mengetahui asal muasal dana kegiatan pembangunan pagar perumahan jaksa tersebut, ini tidak ada papan plank proyek nya bisa di katakan ini bangunan siluman ihh.. serem ungkap Arie Black

Baca Juga :  Tingkatkan Ketahanan Pangan,Personil Koramil 04-Kubu Dampingi Petani.

 

Kabid cipta karya Edwin Fredi Syahrizal, S.Pd saat  di konfirmasi melalui aplikasi WhatsApp

Baca Juga :  Danramil Bersama Kapolsek Dampingi Pengukuhan Paskibra Kecamatan Kuba.

Terkait kegiatan tersebut,dia mengatakan bahwa memang ada kegiatan itu namun masih dalam perencanaan dan belom ada tayang kegiatan fisik nya serta akan di check ya bang produk kita yang mana,Dia pun menyampaikan ucapan terimakasih atas infonya

 

Arie Black menegaskan pihaknya juga akan berkoodinasi dengan kejaksaan Rohil terkait

Kegiatan pembangunan pagar perumahan jaksa Rohil yang tidak memiliki papan plank proyek itu.

Berita Terkait

Ketua Suku Hamba Raja Kecamatan Kubu Kabupaten Rohil Dukung Polri Tetap Dibawah Presiden.
Kadis PUPR Rohil: Persetujuan Substansi RTRW Jadi Kunci Arah Pembangunan Daerah
Tingkatkan Program Pangan, Babinsa Koramil 04/Kubu Dampingi Petani.
Disorot Publik, Kadis Pendidikan Rohil Tinjau Langsung SDN 007 Bagan Jawa
Kepergok Mencuri Sawit, Pria Di Kubu Babussalam Diamankan Polisi.
Ada Apa dengan Kepsek SDN 017 Bagan Punak Meranti? Bungkam Saat Dikonfirmasi
Anggaran Rp390 Juta SDN 017 Disorot, Kepsek Bungkam Ketika di Konfirmasi
Diduga Pungli Ratusan Juta Rupiah, Kepsek SDN 007 Bagan Jawa Disorot Tajam

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 18:18 WIB

Gelar Jumat Curhat Polda Riau di Polsek Sukajadi, Serap Aspirasi Masyarakat dan Pelaku Usaha

Jumat, 30 Januari 2026 - 18:10 WIB

Polresta Pekanbaru Gelar Pelatihan Keselamatan Lancang Kuning 2026: Kapolresta Pimpin Langsung 

Jumat, 30 Januari 2026 - 17:18 WIB

Kapolresta Pekanbaru Pimpin Doa Bersama dan Mulai Pembangunan Jembatan Presisi di Rumbai: Polri Menjawab Keluhan Warga

Kamis, 29 Januari 2026 - 16:56 WIB

Tim Penkum Kejati Riau Turun Langsung, Berikan Edukasi Anti-Bullying di SMA Cendana

Kamis, 29 Januari 2026 - 15:17 WIB

Kapolda Riau Pimpin Langsung: Tak Ada Toleransi untuk Narkoba, 12 Polisi Nakal di Pecat

Kamis, 29 Januari 2026 - 12:12 WIB

Tingkatkan Sinergi Antar-APH, Kalapas Pekanbaru Kunjungi Kejari Pekanbaru dan Polresta Pekanbaru

Kamis, 29 Januari 2026 - 10:00 WIB

Kejati Riau Berikan Edukasi Anti Kekerasan Seksual di SMAN Plus Provinsi Riau 

Kamis, 29 Januari 2026 - 03:00 WIB

Lapas Pekanbaru Panen Sayur Pak Coy, Wujud Nyata Dukung Ketahanan Pangan Nasional dan 15 Program Aksi Kemenimipas 2026

Berita Terbaru