Dinas Kesehatan Kota Dumai Gelar Acara Pengambilan Sumpah Jabatan

BARA NEWS RIAU

- Redaktur

Minggu, 9 Februari 2025 - 03:50 WIB

50331 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dumai Riau. Dinas Kesehatan Kota Dumai menggelar acara pengambilan sumpah jabatan dan pelantikan jabatan fungsional untuk memperkuat komitmen dalam meningkatkan pelayanan kesehatan masyarakat. (07/02/25)

Acara ini dibuka oleh Asisten Perekonomian dan Pembangunan Sekretarian Daerah Kota Dumai Bapak Syahrinaldi, S.Sos, M.Si . Pada hari ini dilantik 12 orang dalam Jabatan Fungsional di lingkungan Dinas Kesehatan dan RSUD Kota Dumai.

Turut hadir perwakilan dari BKPSDM Kota Dumai, Sekretaris Dinkes Dumai,Sekretaris Disnaker, Perwakilan RSUD dan Kepala Bidang Dinkes Dumai selaku Saksi-Saksi pelantikan dan seluruh tamu undangan.

Syahrinaldi juga menyampaikan, harapan kedepannya untuk pejabat fungsional yang sudah di ambil sumpahnya dan di Lantik dapat bekerja dengan baik dalam melayani publik di bidangnya masing masing.

“Begitu juga harapan kita selaku pemerintah kota Dumai agar untuk yang baru di Lantik dapat lebih menjadikan kota Dumai mendapat nilai plus di mata masyarakat serta mendukung kota Dumai menjadi kota Idaman yang lebih maju lagi” ujar nya

Baca Juga :  Rutan Kelas IIB Dumai Terima Bantuan Alat Medis Dari Dinas Kesehatan Kota Dumai

Pengambilan sumpah dan pelantikan ditutup dengan penandatanganan masing masing berkas dan foto bersama, juga ucapan selamat dan sukses ditujukan kepada 12 anggota yang di Lantik agar mampu mengemban dan menjalankan tugas dengan amanah Tutup Syahrinaldi.
( Effendi Basri).-

Berita Terkait

Pelaku Pencurian Modus Ganjal ATM di Tangkap Sat Reskrim Polres Dumai di Sumatera Utara
Apel Siaga Darurat Bencana Hidrometeorologi di Siak, Kapolres dan Wakil Bupati Tekankan Sinergi Lintas Sektor
Pemkab Meranti dan PLN Tambah 8 MW Daya Listrik, Bupati Asmar: “Insya Allah Tak Ada Lagi Lampu Padam di Meranti
Danrem 031/WB, Kapolda Riau Dan Gubernur, Sinergitas Laksanakan Penanaman Pohon
Danrem Dan Kapolda Riau Hadiri Apel Kesiapsiagaan Penanganan Karhutla di Riau
Banyak penimbunan BBM ilegal di jalan Gatot Subroto kota Dumai
Rutan Kelas IIB Dumai Terima Bantuan Alat Medis Dari Dinas Kesehatan Kota Dumai
Apresiasi LAPAS DUMAI Geledah Kamar Hunian dan Perketat Keamanan

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 18:18 WIB

Gelar Jumat Curhat Polda Riau di Polsek Sukajadi, Serap Aspirasi Masyarakat dan Pelaku Usaha

Jumat, 30 Januari 2026 - 18:10 WIB

Polresta Pekanbaru Gelar Pelatihan Keselamatan Lancang Kuning 2026: Kapolresta Pimpin Langsung 

Jumat, 30 Januari 2026 - 17:18 WIB

Kapolresta Pekanbaru Pimpin Doa Bersama dan Mulai Pembangunan Jembatan Presisi di Rumbai: Polri Menjawab Keluhan Warga

Kamis, 29 Januari 2026 - 16:56 WIB

Tim Penkum Kejati Riau Turun Langsung, Berikan Edukasi Anti-Bullying di SMA Cendana

Kamis, 29 Januari 2026 - 15:17 WIB

Kapolda Riau Pimpin Langsung: Tak Ada Toleransi untuk Narkoba, 12 Polisi Nakal di Pecat

Kamis, 29 Januari 2026 - 12:12 WIB

Tingkatkan Sinergi Antar-APH, Kalapas Pekanbaru Kunjungi Kejari Pekanbaru dan Polresta Pekanbaru

Kamis, 29 Januari 2026 - 10:00 WIB

Kejati Riau Berikan Edukasi Anti Kekerasan Seksual di SMAN Plus Provinsi Riau 

Kamis, 29 Januari 2026 - 03:00 WIB

Lapas Pekanbaru Panen Sayur Pak Coy, Wujud Nyata Dukung Ketahanan Pangan Nasional dan 15 Program Aksi Kemenimipas 2026

Berita Terbaru