Puncak Upacara Hari Juang Kartika Tingkat Provinsi Riau akan Digelar di Kampar

BARA NEWS RIAU

- Redaktur

Jumat, 15 Desember 2023 - 03:45 WIB

50386 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kampar – Memperingati ke-78 tahun hari juang Kartika TNI AD 2023, Pj Bupati Kampar Muhammad Firdaus,  menggelar rapat persiapan upacara penyelenggaraan peringatan tersebut yang akan dilaksanakan di Kabupaten Kampar.

Pj Bupati Kampar dalam arahannya mengatakan bahwa Pemerintah Daerah siap mendukung upacara Peringatan Hari Juang Kartika yang ke-78 yang akan diselenggarakan di Lapangan Bola Empat Balai Kecamatan Kuok.

“Provinsi Riau menunjuk Upacara hari juang kartika ini di Kabupaten Kampar yang akan dihadiri oleh Gubernur Riau, Kapolda Riau dan Dandrem serta tamu lainnya, hal ini merupakan perlu persiapan yang matang, sehingga kegiatan tersebut dapt berjalan dengan lancar dan sukses tanpa kendala,” ungkapnya, Rabu (13/12/2023).

Pj Bupati Kampar juga mengatakan, Hari Juang Kartika ini merupakan tanggal yang khusus TNI Angkatan Darat yang diperingati setiap 15 Desember untuk mengenang Pertempuran Ambarawa.

“Untuk itu, Kami dari Pemda Kampar selalu mensuport merealisasikan Tugu Juang nantinya, dan membantu apa yang belum akan kami bantu, yang penting intinya acara ini dapat berjalan dengan lancar,” ujarnya.

Terkait hal tersebut, Dandim 0313/KPR mengatakan bahwa dalam rangka Persiapan Hari Juang Kartika ke-78 perlu persiapan dan kolaborasi antara TNI dan Pemerintah Daerah, karena hari Puncak Upacara diadakan di Lapangan Bola Empat Balai Kecamatan Kuok dengan mengundang Gubernur, Dandrem dan Kapolda Riau.

“Mengapa dilaksanakan di Kampar hari juang ini, karena Kabupaten Kampar salah satu Kabupaten Bersejarah dalam pertemuran Ambarawa, yang mana pertempuran ini dihadiri langsung dahulunya oleh PBB, maka dari itu Pak Dandrem beserta jajaran ingin membangkitkan kembali sejarah tersebut, sehingga dikenang oleh Pemuda dan masyarkaat kampar,” ungkapnya.

Baca Juga :  Menuju Masa Depan SMA Negeri Plus Provinsi Riau Rayakan Lepas 145 Siswa Kelas 12 Generasi 25

Ia juga mengatakan, dalam hari Juang kartika ini TNI AD di Provinsi Riau sudah melakukan berbagai kegiatan yaitu Karya Bakti, Donor Darah, Santunan kepada Veteran dan Anak yatim, Ziarah, serta upacara Puncak di Lapangan Bola Empat Balai Kecamatan Kuok, Kampar pada 15 Desember 2023.

“Untuk itu saya berharap kolaborasi dan sinergi antara TNI AD dan Pemerintah Daerah Acara tersebut dapat berjalan dengan lancar dan sukses,” tutupnya.(sa)

Berita Terkait

SMA Negeri Plus Provinsi Riau Sukses Menyelenggarakan Tes Kemampuan Akademik (TKA) 2025 Gelombang 1
Tim Gegana Brimob Polda Riau Lakukan Penyemprotan Disinfektan di SMA Negeri Plus Provinsi Riau
SMA Negeri Plus Provinsi Riau Terima Bantuan Penyemprotan Disinfektan dari Brimob Polda Riau
Kadis Pendidikan Provinsi Riau Tunjukkan Kepedulian Tinggi dengan Kunjungan ke SMA Negeri Plus Provinsi Riau
SMA Negeri Plus Provinsi Riau Sukses Gelar LKBB Komando 2025, SMK Taruna Pekanbaru Juara Umum
Komando CUP: LKBB Tahun Ke-6 Meriahkan SMA Negeri PLUS Provinsi Riau
Prestasi Gemilang Polres Kampar di HUT Lalu lintas Bhayangkara ke-70 
SMAN 5 Tapung Berpartisipasi dalam Lomba Solo Song Sosiologi Expo Seoseon 5 Universitas Riau

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 09:48 WIB

LAMR Kepulauan Meranti Apresiasi Kapolda Riau Tanam 21 Ribu Pohon

Selasa, 18 November 2025 - 21:28 WIB

Dituding Abaikan Penyitaan Negara, PT SIS Disorot; Masyarakat Adat Sakai Minta Ketegasan PT Agrinas

Selasa, 18 November 2025 - 21:21 WIB

Kapolda Riau Irjen Pol Herry Heryawan Apresiasi Semangat Polres Meranti Dalam memberantas Narkoba.  

Minggu, 16 November 2025 - 09:00 WIB

Polres Meranti Bersama Disperindag dan DKPP Sidak Stok dan Harga Beras, Pastikan Stabil di pasaran

Sabtu, 15 November 2025 - 22:12 WIB

LAMR dan Dinas Perkim LH Kepulauan Meranti Sepakati Desain Tugu Selamat Datang

Jumat, 14 November 2025 - 10:55 WIB

Danramil 05/Bukit Batu Sambut Akrab KB-FKuPPI Rayon 06/PWK Sabak KB-FKPPI Perkuat Silaturahmi dan Sinergi Sosial Antar Dua Wilayah Kodim Siak dan Bengkalis

Jumat, 14 November 2025 - 09:53 WIB

LAMR Kepulauan Meranti Terima Bantuan Peralatan Kesenian dari PT Pelindo

Rabu, 12 November 2025 - 13:28 WIB

Datuk Seri Afrizal Cik Mengajar Pantun di Sanggar Pusaka Budaya

Berita Terbaru

KEPULAUAN MERANTI

LAMR Kepulauan Meranti Apresiasi Kapolda Riau Tanam 21 Ribu Pohon

Rabu, 19 Nov 2025 - 09:48 WIB