Kapolsek Pinggir Pastikan Keamanan Tempat Penyimpanan Logistik Pemilu Dan Damkarpun Selalu Siaga

SRI IMELDA

- Redaktur

Sabtu, 10 Februari 2024 - 14:34 WIB

50199 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bengkalis,baranewsriau.com – Saat Ini Logistik Pemilu Tahun 2024 sudah berada di Tempat Penyimpanannya di Sekretariat PPK Kantor Camat untuk di Wilayah Kec. Pinggir dan Kec. Tualang Muandau Kab. Bengkalis.

Pada Hari ini Sabtu, tanggal 10 Februari 2024 Kapolsek Pinggir Kompol Darmawan, SH., MH melakukan pengecekan langsung terhadap keamanan penyimpanan logistik Pemilu Tahun 2024 tersebut, yang saat ini dalam penjagaan dan pengamanan oleh Anggota Polri, TNI, Satpol PP, PPK dan Panwascam. Kita pastikan semua dalam keadaan aman, dan dilokasi Kantor Camat Pinggir sebagai tempat penyimpanan Logistik juga sudah di siagakan 1 (satu) unit Mobil Pemadam Kebakaran(Damkar) yang selalu siap untuk digerakkan bila sewaktu-waktu diperlukan untuk mengantisipasi segala kemungkinan yang terjadi, tetapi tentu saja kita berharap semua akan berada dalam keadaan aman dan kondusif sampai selesainya tahapan Pemilu Tahun 2024 ini.

Baca Juga :  Pekanbaru Journalist Center Resmi Berkiprah di Bengkalis, Usulkan Kantor Bersama untuk Penguatan Literasi Media

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Suasana Perayaan HUT.RI ke 80 Di Desa Pematang Duku masih terasa, meski di ujung Agustus

Pada kesempatan tersebut Kapolsek Pinggir di dampingi oleh Kanit Intelkam dan Kanit Binmas Polsek Pinggir dengan petugas pengamanan yang sekaligus mengecek Mobil Damkar dengan Driver nya yang selalu siap siaga, baik untuk kepentingan keamanaan Pemilu, dan juga untuk kepentingan masyarakat pada umumnya.(Sri imelda)

Berita Terkait

Ratusan Mahasiswa dan Warga Bengkalis Demo DPRD, Soroti Roro hingga Korupsi
Ratusan Mahasiswa di Bengkalis Gelar Aksi Damai, Tuntut Perbaikan Layanan Roro dan Pemberantasan Narkoba
Politeknik Negeri Bengkalis Tingkatkan Keterampilan Bahasa Inggris Siswa SMA Desa Penampi Melalui Aplikasi Gratis
Politeknik Negeri Bengkalis Latih Orang Tua Balita Gunakan Aplikasi Diagnosa Stunting
Suasana Perayaan HUT.RI ke 80 Di Desa Pematang Duku masih terasa, meski di ujung Agustus
Warga RT 1 RW 10 Sidomulyo Desa Senggoro Rayakan HUT RI ke-80 dengan Hiburan Rakyat dan Permainan Tradisional
Warga Sidomulyo Gelar Perayaan 17 Agustus dengan Semangat Gotong Royong dan Nasionalisme
Pekanbaru Journalist Center Resmi Berkiprah di Bengkalis, Usulkan Kantor Bersama untuk Penguatan Literasi Media

Berita Terkait

Selasa, 26 Agustus 2025 - 09:02 WIB

Kasus Dugaan Malapraktik RSUD Cabangbungin, AKPERSI Desak Aparat Bertindak Tegas

Minggu, 24 Agustus 2025 - 04:01 WIB

Polsek Rumpin Dinilai Lamban Tanggapi Laporan Intimidasi Wartawan, Ketum AKPERSI Angkat Bicara

Jumat, 29 November 2024 - 15:30 WIB

Upacara Pemberangkatan Personil Polres Kampar, Siap Amankan TPS di Pilkada Serentak 2024

Kamis, 28 November 2024 - 19:58 WIB

Cerita dibalik Kebahagiaan Pemenang Grand Prize Panen Hadiah Simpedes BRI BO Ketapang

Selasa, 10 September 2024 - 09:40 WIB

Ngeri..!! Belanja Baju Dinas DPRD Kota Tangerang Lukai Hati Masyarakat

Berita Terbaru