Polsek Tambusai Gelar Sholat Isya & Taraweh Ramadhan Keliling Di Mesjid Nurul Huda

BARA NEWS RIAU

- Redaktur

Kamis, 28 Maret 2024 - 00:49 WIB

50180 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ROKAN HULU- Personil Polsek Tambusai Polres Rokan Hulu (Rohul) dipimpin AKP Efendi Lupino SH, giat Sholat Isya & Taraweh Ramadhan Keliling di Mesjid Nurul Huda Kelurahan Tambusai Tengah Lingkungan Benteng 7 Lapis, Selasa 26 Maret 2024 sekitar pukul 19.30 Wib

Ikut dalam kegiatan itu, Kanit Patroli Aiptu Robinson Simanjuntak, Ka Sium Aipda Wiji Sunardi, Personil Polsek Tambusai, dengan rangkaian giat sekitar pukul 19.30 Wib melaksanakan Sholat Isya berjamaah.

Kemudian, arahan dari Kapolsek Tambusai AKP Efendi Lupino SH, sekitar pukul 20.00 Wib melaksanakan Sholat Taraweh berjamaah dan Witir, Ramah-Tamah bersama Jemaah Mesjid Nurul Huda Kelurahan Tambusai Tengah Lingkungan Benteng 7 Lapis.

Dalam kesempatan itu, Kapolres Rohul AKBP Budi Setiyono SIK MH melalui Kapolsek Tambusai AKP Efendi Lupino SH menghimbau kepada Masyarakat agar lebih berhati-hati pada bulan Ramadhan ini

“Terutama sewaktu giat Sahur dan Sholat Subuh serta Sholat Taraweh, sewaktu hendak meninggalkan rumah melaksanakan Sholat ke Mesjid,” ujarnya

“Agar betul-betul memperhatikan alat-alat yang menggunakan listrik, dicek kembali saat meninggalkan rumah apakah sudah dimatikan atau tidak terhubung ke listrik lagi untuk mencegah terjadinya kebakaran,” imbuhnya.

Lanjutnya, Perwira dengan Tiga Balok di Pundaknya ini, untuk Masyarakat yang Sholat menggunakan kendaraan agar betul-betul memarkirkan kendaraan pada tempat yang aman dan gunakan Kunci Ganda.

Baca Juga :  Polres Rohul Akan Maksimal Membantu Kejari Melakukan Pencarian Dan Pengerjaan, Atas Tahanan Melarikan Diri

“Saat meninggalkan rumah cek pintu serta pastikan Apakah sudah benar terkunci,” tuturnya.

Masih AKP Efendi, tujuan dari program Tarwih Keliling ini, untuk menjalin tali silaturahmi dengan Masyarakat di wilayah Kecamatan Tambusai

“Polri menghimbau kepada Masyarakat untuk ramaikan masjid-masjid di wilayah kita, tidak hanya di bulan Ramadhan juga di Bulan lainnya,” ucapnya.

“Terakhir, dihimbau kepada Masyarakat untuk selalu menjalin rasa persatuan dan kesatuan di wilayah kita, sehingga wilayah kita ini tetap tertib dan aman kondusif,” pungkasnya mengakhiri.

(HP/RP)

Berita Terkait

Kejari Resmi Mencanangkan Zona Integritas Menuju WBK Dan WBBM
Ubudiyah Suluk 10 Hari Di Surau Umurul Mukminan, Ketua Thariqat Naqsyabandiyah Rohul Mari Lestarikan
Disebut Membekingi Mafia BBM Tanpa Bukti, Kapolsek Tambusai Utara Merasa Nama Baiknya Dicemarkan
Gawat..! Berbulan, Konflik Masyarakat Sei Kuning Dengan PKS PT SKA, Kini Hampir Bentrok
Kapolres AKBP Budi Dan Kejari Rohul Pimpin Pengejaran, Tahanan Kabur Melompat Di Jembatan Batang Lubuh Berhasil Diamankan
Polres Rohul Akan Maksimal Membantu Kejari Melakukan Pencarian Dan Pengerjaan, Atas Tahanan Melarikan Diri
Tangani Kasus Kebakaran Di PT GSI Tewaskan 4 Korban, Kedepankan Metode SCI, Kapolres Rohul Diapresiasi Tokoh Riau
Pria Ini Ditangkap Personil Polsek Kuntodarussalam, Tenyata Begini Kasusnya

Berita Terkait

Selasa, 28 Januari 2025 - 08:21 WIB

Sinergi Polri bersama Pemkab Pelalawan Pantau situasi banjir dan arus lalu lintas di jalan lintas timur Kabupaten Pelalawan

Sabtu, 30 November 2024 - 14:23 WIB

Ciptakan suasana damai Pasca Pungut dan Hitung Suara Pilkada Serentak 2024. Kapolres Pelalawan gelar Coffee Morning

Rabu, 20 November 2024 - 01:20 WIB

Kisah Suhemi, Guru Honor Perintis Pendirian SMKN 1 Langgam yang Tersingkir Seleksi PPPK

Sabtu, 21 September 2024 - 21:06 WIB

AKBP Afrizal Asri, S.I.K bersama rombongan, mengawali kunjungan kerja (Kunker) ke Polsek Ukui

Kamis, 5 September 2024 - 18:51 WIB

Kerjasama Solid, Kanwil Kemenkumham Riau dan Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Narkoba

Kamis, 5 September 2024 - 17:52 WIB

Silaturahmi Kapolres Pelalawan bersama Awak Media dalam menciptakan Cooling system Pilkada tahun 2024 yang aman dan damai di Kabupaten Pelalawan

Kamis, 5 September 2024 - 16:48 WIB

Pengungkapan Peredaran Narkoba 5 Kg,Jaringan Internasional Di Wilayah Hukum Polres Pelalawan

Minggu, 14 April 2024 - 00:39 WIB

Layani Pemudik Personil Pos PAM Nilam Sari Ukui siapkan kompresor alat Pengisi angin Gratis

Berita Terbaru

ROKAN HULU

Kejari Resmi Mencanangkan Zona Integritas Menuju WBK Dan WBBM

Rabu, 5 Feb 2025 - 15:42 WIB